Radio 100 publik
[search 0]
Lebih
Unduh Aplikasinya!
show episodes
 
Perbincangan khas KBR. Mengangkat hal-hal yang penting diketahui demi kemaslahatan masyarakat. Hadir juga di 100 radio jaringan KBR se-Indonesia. Kunjungi kbrprime.id untuk mendengarkan berbagai podcast menarik produksi KBR.
  continue reading
 
Program ini (“Kebenaran Abadi”) adalah bagian dari pengajaran Alkitab di seluruh dunia dari program TTB. Seri seri aslinya ditulis oleh Dr. J. VernonMcGee dan telah diterjemahkan dan disesuaikan ke dalam lebih 100 bahasa dan dialek. Program ini dirancang sebagai program radio setiap hari yang berdurasi 30 menit yang secara sistematis membawa pendengar kepada seluruh isi Alkitab. Saat ini program tersebut sudah ada untuk anda online. Kami berterima kasih bahwa anda mulai memilih belajar lebih ...
  continue reading
 
Podcast ini menyajikan berbagai konten kreatif dan variatif berupa entertainment, social issue, gender issue, badminton, culture, trending topic dan hot issue lainnya yang dikemas dengan gaya penyampaian variatif ala profesi di dunia broadcasting seperti announcer, presenter, reporter maupun voice over talent yang khas. Penyajian konten ini ditampilkan dengan cara yang ringan namun tetap berbobot. Permainan theater of mind yang out of the box menjadi kekuatan utama pada podcast ini dengan be ...
  continue reading
 
Loading …
show series
 
Penolakan atas rencana pemerintah menaikkan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12 persen makin kencang disuarakan berbagai pihak jelang berlaku 1 Januari 2025. Ada kekhawatiran kenaikan PPN akan semakin menambah beban masyarakat di tengah keadaan ekonomi yang tengah sulit dan melemah. Namun, sejauh ini pemerintah bergeming soal rencana tersebut.…
  continue reading
 
Pemerintah berencana memberlakukan sertifikasi kompetensi pengemudi untuk para sopir truk. Ini menyusul berentetnya kasus kecelakaan yang melibatkan truk seperti yang terjadi pekan lalu di KM 92 tol Cipularang. Kecelakaan itu menyebabkan 1 korban meninggal dan 29 orang luka-luka serta melibatkan belasan kendaraan. Tujuan sertifikasi diklaim sebagai…
  continue reading
 
Saat ini perhatian para pegiat iklim dan energi terbarukan tertuju pada Conference of the Parties (COP) 29 di Baku, Ibu Kota Azerbaijan, yang berlangsung hingga 22 November mendatang. KTT Perubahan Iklim Perserikatan Bangsa-Bangsa ini diikuti para pihak yang menandatangani komitmen bersama dalam mengatasi perubahan iklim termasuk Indonesia. Pada CO…
  continue reading
 
Peringatan hari Toleransi Internasional, tiap 16 November, perlu terus digaungkan untuk mendorong upaya merawat keberagaman. Pasalnya, kebhinekaan sebagai pilar Indonesia kerap menghadapi tantangan polarisasi, yang dipicu, misalnya, oleh isu agama dan politik. Ini tercermin dari temuan SETARA Institute yang tiap tahun mengumumkan Indeks Kota Tolera…
  continue reading
 
Presiden Prabowo Subianto bakal meluncurkan program skrining kesehatan gratis pada 2025. Masyarakat bisa mengakes layanan ini pada hari ulang tahunnya di puskesmas. Program tersebut ditujukan untuk memperkuat upaya deteksi dini dan pencegahan penyakit. Harapannya, masalah kesehatan bisa lebih cepat terdeteksi sehingga risiko kematian mampu ditekan.…
  continue reading
 
Publik perlu terus mengawal kasus dugaan kekerasan yang dilakukan sejumlah anggota TNI terhadap warga Desa Selamat, Sibiru-biru, Deli Serdang, Sumatera Utara. Serangan brutal yang terjadi pada Jumat malam, 8 November 2024 lalu itu, menyebabkan seorang warga meninggal dunia dan belasan lainnya luka-luka. Soal penyebab serangan, ada beda versi ketera…
  continue reading
 
Aksi mandi susu yang dilakukan sejumlah peternak di Pasuruan dan Boyolali beberapa hari lalu menguak nasib suram peternak lokal. Mereka terpaksa membuang susu karena ditolak pabrik pengolahan dengan alasan kuota dipangkas. Sungguh ironis jika menilik komparasi data produksi susu segar lokal dengan kebutuhan nasional. Data Badan Pusat Statistik (BPS…
  continue reading
 
Jumlah perokok aktif di Indonesia masih tinggi. Data Kementerian Kesehatan (Kemenkes) tahun 2023 menunjukkan, jumlah perokok aktif diperkirakan mencapai 70 juta orang, dengan 7,4% di antaranya perokok berusia 10-18 tahun. Ini terjadi meski pemerintah melakukan berbagai langkah untuk menurunkan prevalensi perokok. Konsumsi rokok di Indonesia memilik…
  continue reading
 
Pernyataan Mendikti Saintek soal penerima beasiswa LPDP non-ikatan dinas tidak harus langsung pulang ke tanah air memicu kembali perdebatan sengit, yang sebelumnya sudah pernah terjadi. Alasan yang dikemukakan Menteri Satryo Soemantri Brodjonegoro adalah karena pemerintah belum mampu memberikan pekerjaan bagi lulusan LPDP. Pernyataan Menteri Satryo…
  continue reading
 
Kisruh di internal Perkumpulan Survei Opini Publik Indonesia (Persepi) kembali memancing perdebatan soal akurasi, integritas, dan transparansi lembaga survei. Kasus ini bermula dari survei elektabilitas di Pilkada Jakarta, yang dirilis Poltracking Indonesia dan LSI. Hasilnya menunjukkan perbedaan signifikan, meski menggunakan metode survei yang sam…
  continue reading
 
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mencatat, jumlah kasus HIV di Indonesia diperkirakan mencapai lebih 515 ribu kasus kurun Januari-September 2023. Dari total tersebut, lebih 454 ribu kasus atau 88%-nya sudah terkonfirmasi oleh penderitanya atau orang dengan HIV (ODHIV). Namun menurut Kemenkes, baru 40% ODHIV yang mendapatkan pengobatan HIV. Angka in…
  continue reading
 
Kasus dugaan kriminalisasi terhadap guru honorer Supriyani di Baito, Konawe Selatan menyulut kemarahan publik. Kasus ini terus bergulir dan bahkan mengungkap banyak hal tentang realita masyarakat kecil saat berhadapan dengan hukum. Awalnya, perkara berpusat pada tudingan bahwa Supriyani menganiaya siswanya, anak dari Ajun Inspektur Dua Wibowo Hasyi…
  continue reading
 
Perang terhadap judi online memasuki babak baru dengan terbongkarnya keterlibatan pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi). Polisi telah menetapkan 16 tersangka, 12 di antaranya adalah pegawai Komdigi. Mereka diduga menyalahgunakan wewenang untuk meraup keuntungan. Para pegawai ini punya kewenangan mengawasi, mengecek, hingga memblokir …
  continue reading
 
Pekan lalu menjadi momen penting untuk sektor ketenagakerjaan. Mahkamah Konsitusi mengabulkan 70 persen permohonan uji materi Undang-Undang Cipta Kerja yang diajukan kalangan buruh. Ada 21 pasal yang diubah MK karena dinilai bertentangan dengan konstitusi, di antaranya terkait pengupahan, tenaga kerja asing, Perjanjian Kerja Waktu Tertentu (PKWT), …
  continue reading
 
Seruan jaga netralitas ASN selalu disuarakan di momen Pemilu. Meski begitu, berulang kali juga seruan itu diabaikan. Tak terkecuali di gelaran Pilkada Serentak 2024, yang saat ini masuk tahapan kampanye. Sudah ratusan laporan masuk ke Bawaslu soal ASN cawe-cawe di pemilihan kepala daerah, misalnya di Lampung, Batam, hingga Semarang. Sebagian aduan …
  continue reading
 
Presiden Prabowo Subianto dikabarkan bakal segera menghapus utang petani, nelayan, dan UMKM di bank. Ini adalah salah satu janji kampanye Prabowo-Gibran saat Pilpres lalu. Payung hukum berupa Peraturan Presiden disebut akan diteken dalam waktu dekat. Informasi perihal kebijakan pemutihan utang 6 juta petani, nelayan, dan UMKM bersumber dari adik Pr…
  continue reading
 
Kemajuan teknologi di era digital bukan saja memberi kemudahan namun juga membuka celah kejahatan siber. Penipuan bahkan mengatasnamakan lembaga negara seperti Direktorat Jenderal Pajak. Di episode kali ini, kita akan mengupas berbagai skema penipuan pajak yang marak beredar, modus-modus seperti phising situs resmi Direktorat Jenderal Pajak, pengir…
  continue reading
 
Ancaman terhadap kebebasan akademik terus bermunculan dalam berbagai bentuk. Yang terbaru, kasus yang menimpa BEM FISIP Universitas Airlangga. Mereka sempat dibekukan pihak dekanat usai memasang karangan bunga bernada satire yang menyindir pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Prabowo-Gibran. Kasus ini membuat miris karena suara kritis dari kampus…
  continue reading
 
Tiap 28 Oktober, kita selalu memeringati Sumpah Pemuda, sebagai tonggak sejarah perjuangan anak muda merebut kemerdekaan Indonesia. Sumpah ini digaungkan para pemuda dari beragam latar belakang pada Kongres Pemuda Kedua 1928. Artinya, sedari mula, keberagaman menjadi kondisi faktual keberadaan Indonesia, karenanya, toleransi mestinya menjadi nilai …
  continue reading
 
Pergantian pemerintahan menjadi momentum tepat untuk mengevaluasi kebijakan pendahulu, sebagai pijakan merumuskan arah kebijakan mendatang. Di sektor pendidikan, sistem zonasi PPDB layak masuk daftar awal evaluasi. Sejak digulirkan pada 2017, saban tahun, penerapan sistem zonasi diwarnai berbagai masalah, seperti migrasi domisili dan pungli. Semang…
  continue reading
 
Swasembada energi digaungkan sebagai target yang ingin dicapai pemerintahan baru. Presiden Prabowo Subianto menyampaikannya saat pidato perdana usai dilantik sebagai RI1. Kemandirian energi memang selalu menjadi cita-cita di tiap era kepemimpinan, tetapi sulit digapai. Tantangannya banyak dan beragam, di antaranya ketergantungan tinggi pada impor b…
  continue reading
 
Direktorat Jenderal Pajak akan segera meluncurkan sistem informasi perpajakan baru bernama Coretax. Sistem ini dirancang untuk menggantikan dan menyempurnakan sistem perpajakan yang sudah ada. Coretax diharapkan dapat mempermudah proses pemenuhan hak dan kewajiban perpajakan dan meningkatkan transparansi dalam pelayanan kepada wajib pajak. Di platf…
  continue reading
 
Wajar jika publik makin sangsi dengan keseriusan pemerintahan baru menuntaskan kasus-kasus HAM berat masa lalu. Di hari pertama usai dilantik, Menko Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan, Yusril Ihza Mahendra sudah melontarkan pernyataan kontroversial. Menurutnya, kasus 1998 bukanlah pelanggaran HAM berat. Padahal, sebelumnya, pemerintah di bawa…
  continue reading
 
UMKM selalu disebut-sebut sebagai tulang punggung ekonomi nasional oleh para politisi di panggung kampanye. Tak salah memang, karena UMKM menyerap 90 persen tenaga kerja dan menyumbang 60 persen ke Produk Domestik Bruto (PDB). Kontribusinya yang besar membuat para calon pemimpin senantiasa mengangkat isu UMKM di tiap kontestasi elektoral. Bertaburl…
  continue reading
 
Loading …

Panduan Referensi Cepat