Podcast Filosofi Kode membahas seluk-beluk dunia IT di Indonesia mulai dari profesi apa saja yang ada, tips dan trik dari pelaku-pelaku industrinya, serta apa saja yang mereka gunakan sehingga lebih produktif.
…
continue reading
1
Otodidak dari Manajemen jadi Software Engineer GOJEK - Alfian Losari
43:28
43:28
Putar nanti
Putar nanti
Daftar
Suka
Menyukai
43:28
Cerita Alfian tentang bagaimana berkenalan dengan dunia programming, mulai dari mencoba memecahkan masalah yang di alaminya sehari-hari hingga membantu menyelesaikan masalah jutaan orang orang melalui aplikasi GOJEK. Simak bagimana Alfian tetap termotivasi saat belajar secara otodidak dan terus berkembang di episode podcast berikut…
…
continue reading
1
Ngulik Quantum Computer dan beasiswa LPDP bareng Daryus, Mahasiswa S3 University of Southampton, UK
1:03:23
1:03:23
Putar nanti
Putar nanti
Daftar
Suka
Menyukai
1:03:23
Carita Daryus Chandra dapetin beasiswa LPDP untuk studi S3 di University of Southampton, UK dan bahas risetnya tentang Quantum Computer, mulai dari apa itu Quantum Computer, latar belakangnya, hingga perkembangannya yang mungkin merubah bagaimana manusia berkomputasi saat ini dan sangat mungkin di terapkan semua bidang dan aspek manusia. Ssst, kata…
…
continue reading
1
Journey to Tech - Cerita Shaula dari Teknik Elektro jadi APM di Bukalapak
11:38
11:38
Putar nanti
Putar nanti
Daftar
Suka
Menyukai
11:38
Gimana cerita Shaula mulai dari lulusan Teknik Elektro di ITB hingga sekarang jadi APM (Associate Product Manager) di Bukalapak. Kita bakal bahas apa sih yang di kerjakan seorang APM, skill set yang harus di miliki, motivasinya dan gimana suka-duka kerja di start up?
…
continue reading
1
Kerja Remote ala Kiki (Mozilla Community Coordinator)
33:43
33:43
Putar nanti
Putar nanti
Daftar
Suka
Menyukai
33:43
Di episode ini kita ngobrol dengan Rizki Dwi Kelimutu (Community Coordinator, Mozilla). Tentang bagaimana awalnya Kiki bisa kerja jarak jauh (remote) untuk Mozilla, bagimana tips dan trik tetap bisa produktif saat bekerja remote, pengalaman Kiki ber-digital nomad di Bali dan proyek Podcast Kartini Teknlogi (kartiniteknologi.id) nya yang ingin memot…
…
continue reading
1
Episode 0 - Introduction Filosofi Kode Podcast
6:14
6:14
Putar nanti
Putar nanti
Daftar
Suka
Menyukai
6:14
Kenalan dengan host Filosofi Kode yaitu Ego dan Diky, membahas sekilas tentang Filosofi Kode serta isi podcast ini kedepanya.
…
continue reading