Artwork

Konten disediakan oleh Smartfm Makassar. Semua konten podcast termasuk episode, grafik, dan deskripsi podcast diunggah dan disediakan langsung oleh Smartfm Makassar atau mitra platform podcast mereka. Jika Anda yakin seseorang menggunakan karya berhak cipta Anda tanpa izin, Anda dapat mengikuti proses yang dijelaskan di sini https://id.player.fm/legal.
Player FM - Aplikasi Podcast
Offline dengan aplikasi Player FM !

Solar Subsidi Langka di Makassar ll Jaga Pasokan BBM Subsidi, Petamina Gelar Rapat Koordinasi - JURNAL MAKASSAR

4:40
 
Bagikan
 

Manage episode 323123136 series 3283809
Konten disediakan oleh Smartfm Makassar. Semua konten podcast termasuk episode, grafik, dan deskripsi podcast diunggah dan disediakan langsung oleh Smartfm Makassar atau mitra platform podcast mereka. Jika Anda yakin seseorang menggunakan karya berhak cipta Anda tanpa izin, Anda dapat mengikuti proses yang dijelaskan di sini https://id.player.fm/legal.

Rangkuman Informasi/berita update seputar Sulawesi Selatan, Liputan Tim Pemberitaan Smartfm Makassar

Edisi: 18 Maret 2022

--------------------------

Jurnal Makassar – Para sopir truk dan kendaraan bermesin diesel kesulitan mendapatkan bahan bakar solar beberapa hari terakhir. Antrean panjang terjadi di sejumlah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Makassar dan sejumlah daerah lainnya di Sulsel.

Senior Supervisor Communication & Relation PT Pertamina Region Sulawesi, Taufiq Kurniawan membenarkan hal itu. Ia menjelaskan, solar adalah salah satu jenis BBM bersubsidi dengan harga 5.500 per liter. Karena bersubsidi, Taufiq mengimbau konsumen agar melakukan pengisian sesuai peraturan pemerintah.

--------------------------

Jurnal Makassar – PT Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi menggelar rapat pengendalian BBM bersubsidi dalam rangka menyikapi kelangkaan BBM subsidi yang terjadi di sejumlah daerah.

Senior Spv Communication & Relations Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi Taufiq Kurniawan mengatakan, pihaknya bersama Hiswana Migas berkomitmen akan menyalurkan BBM sesuai dengan kuota yang ditetapkan pemerintah.

News Anchor: Emil Fariz ll Reporter: Dian Mega Safitri

--- Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/smartfm-makassar0/message
  continue reading

897 episode

Artwork
iconBagikan
 
Manage episode 323123136 series 3283809
Konten disediakan oleh Smartfm Makassar. Semua konten podcast termasuk episode, grafik, dan deskripsi podcast diunggah dan disediakan langsung oleh Smartfm Makassar atau mitra platform podcast mereka. Jika Anda yakin seseorang menggunakan karya berhak cipta Anda tanpa izin, Anda dapat mengikuti proses yang dijelaskan di sini https://id.player.fm/legal.

Rangkuman Informasi/berita update seputar Sulawesi Selatan, Liputan Tim Pemberitaan Smartfm Makassar

Edisi: 18 Maret 2022

--------------------------

Jurnal Makassar – Para sopir truk dan kendaraan bermesin diesel kesulitan mendapatkan bahan bakar solar beberapa hari terakhir. Antrean panjang terjadi di sejumlah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Makassar dan sejumlah daerah lainnya di Sulsel.

Senior Supervisor Communication & Relation PT Pertamina Region Sulawesi, Taufiq Kurniawan membenarkan hal itu. Ia menjelaskan, solar adalah salah satu jenis BBM bersubsidi dengan harga 5.500 per liter. Karena bersubsidi, Taufiq mengimbau konsumen agar melakukan pengisian sesuai peraturan pemerintah.

--------------------------

Jurnal Makassar – PT Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi menggelar rapat pengendalian BBM bersubsidi dalam rangka menyikapi kelangkaan BBM subsidi yang terjadi di sejumlah daerah.

Senior Spv Communication & Relations Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi Taufiq Kurniawan mengatakan, pihaknya bersama Hiswana Migas berkomitmen akan menyalurkan BBM sesuai dengan kuota yang ditetapkan pemerintah.

News Anchor: Emil Fariz ll Reporter: Dian Mega Safitri

--- Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/smartfm-makassar0/message
  continue reading

897 episode

Semua episode

×
 
Loading …

Selamat datang di Player FM!

Player FM memindai web untuk mencari podcast berkualitas tinggi untuk Anda nikmati saat ini. Ini adalah aplikasi podcast terbaik dan bekerja untuk Android, iPhone, dan web. Daftar untuk menyinkronkan langganan di seluruh perangkat.

 

Panduan Referensi Cepat