#05 Pentingnya Ikut Organisasi Bagi Mahasiswa
M4A•Beranda episode
Manage episode 342814324 series 3151802
Konten disediakan oleh Arfi Subarkah. Semua konten podcast termasuk episode, grafik, dan deskripsi podcast diunggah dan disediakan langsung oleh Arfi Subarkah atau mitra platform podcast mereka. Jika Anda yakin seseorang menggunakan karya berhak cipta Anda tanpa izin, Anda dapat mengikuti proses yang diuraikan di sini https://id.player.fm/legal.
Salah seorang dosen pernah berkata kepada saya, ilmu yang didapat di kelas perkuliahan itu hanya 20% saja. Untuk melengkapi yang 80% tentu kita harus mencari di luar kelas. Banyak tempatnya? Salah satunya ya di organisasi. Faktanya, banyak orang sukses di negeri ini, dulunya adalah seorang aktivis yang berorganisasi. Maka, ini harus menjadi hal yang perlu kita ketahui sekaligus pahami tentang pentingnya ikut organisasi!
…
continue reading
6 episode