Eps 15: Lika-Liku Pengelolaan Sumber Daya Air
MP3•Beranda episode
Manage episode 403091582 series 3155181
Konten disediakan oleh Pijak Podcast. Semua konten podcast termasuk episode, grafik, dan deskripsi podcast diunggah dan disediakan langsung oleh Pijak Podcast atau mitra platform podcast mereka. Jika Anda yakin seseorang menggunakan karya berhak cipta Anda tanpa izin, Anda dapat mengikuti proses yang diuraikan di sini https://id.player.fm/legal.
Banyak orang sering menuding penyedotan air tanah yang berlebihan di Jakarta memperparah banjir. Muka tanah turun terus-menerus karena air tanahnya disedot besar-besaran. Ini membuat banjir tak lekas minggat ke laut. Tapi pertanyaannya, siapakah yang memakai air tanah paling banyak? Ini penting agar kita benar-benar tahu masalahnya. Selain membahas hal tersebut, di episode ini @mamboali dan @dandyidwal juga ngomongin kondisi pengelolaan sumber daya air secara umum. Mainkan!
…
continue reading
17 episode