S3 Eps. 5 - Nyeritain Mimpi Absurd
MP3•Beranda episode
Manage episode 413197671 series 3165030
Konten disediakan oleh Golden Hour. Semua konten podcast termasuk episode, grafik, dan deskripsi podcast diunggah dan disediakan langsung oleh Golden Hour atau mitra platform podcast mereka. Jika Anda yakin seseorang menggunakan karya berhak cipta Anda tanpa izin, Anda dapat mengikuti proses yang diuraikan di sini https://id.player.fm/legal.
Naomi sama Maissy kalau lagi nggak ada topik ghibah atau bahasan buat telponan, biasanya suka nyeritain mimpi-mimpi absurd satu sama lain. Biar kamu juga bisa ngerasain keabsurd an mimpi kami, kamu bisa dengerin Episode ini sambil ngakak bareng kami. Kalau kamu punya cerita absurd, kamu juga bisa ceritain cerita kamu di DM Instagram @podcastgoldenhour atau bisa di DM Naomi @spegelei atau Maissy @atterac. Cerita kamu bisa kami ceritain di Episode berikutnya!
…
continue reading
32 episode