#183 - Cerita Penyidik dan Operasi Tangkap Tangan
Manage episode 352938493 series 3205956
Istilah OTT atau Operasi Tangkap Tangan pasti sudah tidak asing di telinga #KawanAksi. Dalam urusan pemberantasan korupsi, KPK pun menindak para pelaku yang tertangkap tangan melakukan tindak pidana korupsi.
Pada episode ini, salah satu penyidik KPK yang tidak dapat kita sebutkan namanya, akan bercerita tentang pengalamannya dalam hal operasi tangkap tangan yang pernah ia lakukan. Kita akan ngobrolin tentang apa dan bagaimana sih proses yang dilakukan sebuah operasi penindakan serta risiko apa saja yang diterima oleh penyidik KPK selama melakukan operasi.
220 episode